jika kita ditanya, kenapa kita beragama islam?
jawaban mudah yang biasa kita jawab adalah "karena orangtua kita islam". jawaban ini memang betul, semua bayi suci, orangtuanya lah yg merubahnya menjadi yahudi, nasrani, atau majusi.
padahal 14 abad yg lalu ada pesan tersirat yang harusnya kita tau,
kenapa nabi Muhammad yatim piatu, stelah lahir pun ia ditinggalkan oleh orang yg dicintainya satu persatu. kenapa?
salahsatu jawabannya adalah bahwa agama islam bukanlah agama keturunan, melainkan agama yg kebenarannya bisa dibuktikan.
belum lagi jika kita telusuri jauh sebelumnya, bagaimana perjuangan nabi ibrahim dalam mencari keyakinannya. harap garis bawahi, ia MENCARI keyakinannya.
jadi, jika kita kembali ditanya. mengapa kita muslim? jawabannya. karena agama ini bisa dibuktikan kebenarannya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar